Libur akhir tahun telah berlalu. Kini saatnya menyambut tahun baru dengan resolusi baru belajar Bahasa Prancis untuk masa depan yang cerah. Kalian dapat memilih program disesuaikan dengan waktu yang dimiliki. Ingin yang cepat, pilih intensif / semi intensif atau ingin santai pilih ekstensif. Yuk segera daftarkan diri kalian!
Kursus Ekstensif | |
---|---|
Lama kursus | 15 minggu |
Frekuensi | 1 pertemuan per minggu selama 4 jam per pertemuan 2 pertemuan per minggu selama 2 jam per pertemuan |
Jumlah jam pelajaran dan biaya | 60 jam, Rp2.400.000 (belum termasuk buku) |
Kursus Semi Intensif | |
---|---|
Lama kursus | 6 minggu |
Frekuensi | 5 pertemuan per minggu 2 jam per pertemuan dari Senin – Jumat |
Jumlah jam pelajaran dan biaya | A1.1, A1.2, A2.1 120 jam : 2.400.000 IDR (belum termasuk buku) |
Kursus Intensif | |
---|---|
Lama kursus | 6 minggu |
Frekuensi | 5 pertemuan per minggu 4 jam per pertemuan dari Senin – Jumat |
Jumlah jam pelajaran dan biaya | A1, A2, B2 120 jam : 4.800.000 IDR (belum termasuk buku) B1 180 jam : 6.480.000 IDR (belum termasuk buku) |
Kursus Anak (6 – 10 tahun) | |
---|---|
Lama kursus | 10 minggu |
Frekuensi | 2 pertemuan per minggu selama 1,5 jam per pertemuan 1 pertemuan per minggu selama 3 jam per pertemuan |
Jumlah jam pelajaran dan biaya | 30 jam : Rp. 1.590.000 (belum termasuk buku) |
Kursus Remaja (11-14 tahun) | |
---|---|
Lama kursus | 15 minggu |
Frekuensi | 1 pertemuan per minggu selama 4 jam per pertemuan 2 pertemuan per minggu selama 2 jam per pertemuan |
Jumlah jam pelajaran dan biaya | 60 jam, 2.400.000 IDR (belum termasuk buku) |
*Kelas tatap muka di terdiri dari 8 – 12 peserta
Mengapa memilih IFI?
- IFI merupakan lembaga resmi di bawah Kedutaan Besar Prancis
- Dibimbing oleh pengajar yang profesional dan bersertifikat DALF
- Metode pembelajaran inovatif dan interaktif
- Materi sesuai dengan referensi resmi Eropa yang tertuang dalam CECRL
- Layanan satu pintu untuk rencana studi bersama Campus France – badan resmi dari pemerintah Prancis
- Lokasi mudah diakses melalui MRT, Busway, ojek online, maupun kendaraan pribadi
Informasi & Pendaftaran
Periode Pendaftaran
2 – 13 Januari 2024
Awal kursus
15 Januari 2024